Lumbung Roboh diterpa Angin Kencang |
Kejadian ini terjadi sekitar pukul 16.40 WITA. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.
Selain merobohkan lumbung di Takodo hujan dan angin kencang juga merusak tanaman jagung para petani di lembang buakayu.
Banyak jagung milik petani rebah dan batangnya patah sehingga di khawatirkan membuat petani gagal panen.